Mengenai Saya

Foto saya
saya adalah seorang animator dari kota malang. ya tentunya setiap hari pekerjaan saya habiskan di depan komputer, membosankan sih kelihatannya, tapi tergantung bagaimana kita mensiasati pekerjaan, karena kalo kita enjoy sama kerjan kita pasti ya oke-oke aja. selaen animasi, salah satu kegiatan yang paling suka yairu maen musik, karena dengan maen musik kita bisa lepasin semuanya, termasuk kepenatan project animasi.

Rabu, 18 Mei 2011

Mari ramaikan ANIMAFEST 2011 MNC

Halo anda para animator indonesia, baru-baru ini telah diselenggarakan sebuah event lomba animasi. Event tersebut diadakan oleh PT MNC. Ya mungkin bagi anda yang ingin show off karya anda atau studio anda, bisa mengikuti event ini. menurut rumornya sih, PT MNC memang lagi mencari potensi animator atau studio animasi yang bisa diajak kerjasama untuk memproduksi sebuah film animasi indonesia. Sebenarnya apapun hadiahnya untuk animator hal semacam ini perlu, untuk porto folio misalnya atau sebagai media show off karya. Untuk info lebih akurat dan terpercaya sih anda bisa kunjungi website resminya disini http://thedoart.com/2011/04/mnc-tv-anima-fest-2011/ 

Nah sementara saya sendiri bersama komunitas animator malang yang berbendera sianima studio juga berencana untuk mengirimkan "beberapa" film animasi untuk diikutkan di event tersebut. Salah satunya adalah film "The Last chicken". Mungkin beberapa orang sudah tak asing dengan film ini, mengingat film ini tidak lama diupload di situs youtube http://www.youtube.com/watch?v=-_enqaVAu04  (anda bisa lihat di link ini). Tapi saya merubah beberapa sentuhan editing dan sound latarnya, dari segi cerita dan konsep masih sama sebenarnya. Penasaran?tunggu tanggal mainnya ya?hehehehe.....

Jadi apa anda para animator akan melewatkan kesempatan ini?saya pikir tidak. Mari kita berkarya dan memajukan animasi Indonesia.

Salam Animasi.

0 komentar:

Posting Komentar

search